Jika kerumitan ketentuan kontrak dan pembayaran yang berbeda - beda untuk setiap influencer menyulitkan buatmu, maka kamu wajib menggunakan software manajemen kontrak.
Ada ribuan konten kreator yang memainkan Mobile Legends di YouTube, namun 6 kreator ini adalah pilihan terbaik karena berbagai alasan.
Di era yang didominasi oleh milenial dan gen Z yang suka travelling ini, tidak diragukan lagi jika membangun dan meningkatkan exposure di media sosial adalah salah satu strategi terbaik untuk travel brands.
Apakah kamu akan membeli concealer mahal dari iklan brand itu sendiri atau rekomendasi dari seseorang yang kamu follow, percayai, dan lihat sebagai inspirasi? Jawabannya jelas.
Jika kamu berpikir untuk membangun kampanye micro influencer marketingmu sendiri, mulailah dengan melihat apa yang dilakukan orang lain. Berikut 9 contoh micro influencer marketing brilian dari brand.
The influencer marketing mix is an age old question for marketing teams. How should I invest my marketing budget in influencers? One mega influencer with a million followers? One hundred micros with 10,000 followers? How do I decide?
“Do you have a case study?” That’s the first question any media planner or marketing manager asks when a new vendor gives them a presentation. If you’re looking to drive more influencer marketing and content creator campaigns for your agency, let’s take a look at some of the most innovative companies using content creators today.
dengan semakin banyaknya influencer di media sosial, mencari satu sosok yang benar - benar cocok dengan brand kita bisa menjadi sebuah tantangan tersendiri.
Tahukah kamu, 55% influencer tidak mau bekerja sama lagi dengan brand yang sering telat bayar? Ini menunjukkan pentingnya manajemen pembayaran yang tepat.
Sebagai marketer, kalian harus bisa menguasai data pemasaran dan kinerja influencer campaign. Itulah mengapa sangat penting untuk membuat campaign report yang baik.
Dalam proses pembayaran influencer campaign, terutama pada campaign yang melibatkan influencer dalam jumlah yang banyak, seringkali agensi melakukan kekeliruan dalam perhitungan pajak content creator.
Di era keterbukaan informasi seperti sekarang, para konten kreator atau influencer rupanya telah banyak mengubah pola perilaku konsumen. Mereka mengubah cara konsumen berinteraksi dengan konten dan mengumpulkan informasi.
Sekarang ini, Semarang sudah menghasilkan banyak selebgram yang punya engagement rate tinggi dan cocok untuk endorsement. Berikut daftar 25 selebgram Semarang terbaik untuk endorse.
Dalam artikel kali ini, kami memaparkan lebih lanjut mengenai micro influencer marketing dan bagaimana brand kalian dapat memperoleh manfaat dari pemasaran tersebut. Kami juga menunjukkan pada kalian beberapa cara brand bisa bekerja sama dengan para micro influencer.
Artikel ini akan memberikan gambaran tentang platform influencer marketing dan membahas cara memilih platform yang tepat untuk mempromosikan brand kalian.
Bagi sebuah brand, mengadakan campaign influencer marketing memang membutuhkan dana yang cukup besar. Tak hanya dana, pendekatan kerja sama, hingga metode pembayaran terhadap pihak influencer perlu dipikirkan secara matang.
Untuk memastikan kolaborasi dengan influencer berjalan dengan baik, penting untuk memiliki perjanjian kontrak endorsement yang jelas, sehingga terhindar dari kesalah pahaman. Berikut contoh kontrak endorsement yang bisa kalian jadikan referensi.
Salah satu kategori influencer yang punya audiens cukup besar di Indonesia adalah momfluencer. Berikut ini daftar momfluencer paling hits di Indonesia.
Selagi bisnis kalian berkembang, pertimbangkan endorse beberapa selebgram OOTD hijab remaja paling hits ini untuk memperluas jangkauan bisnis kalian.
Tak hanya terkenal dengan kuliner dan wisatanya, Palembang juga menghimpun segudang selebgram loh. Berikut 25 selebgram Palembang terbaik diantaranya.